Kumpulan Artikel Tentang Cara-Cara Mengolah Makanan Dan Berbagi Tips Seputar Kuliner

Tips Memilih Daging Yang Bagus Dan Aman

Baru-baru ini penjualan daging yang tidak layak konsumsi sangat marak terjadi, sehingga mengkhawatirkan masyarakat. Harapan mendapatkan gizi yang baik dan menyehatkan, malah menjadi makanan yang menjadi sumber penyakit karena beracun.
    Untuk meningkatkan kewaspadaan anda dalam memilih daging sapi yang bagus, anda bisa melakukan tips-tips berikut:
1. Dari segi warna, warna-nya merah terang
2. Tidak pucat ataupun kotor
3. Secara fisik daging elastis, sedikit kaku dan tidak lembek
4. jika dipegang tidak lengket
5. Tidak berlendir
6. aromanya gurih
    Setelah mencoba tips memilih daging sapi yang bagus dan aman di atas, mungkin anda akan mengenal mana daging sapi yang layak konsumsi atau yang tidak layak konsumsi. Selamat menikmati daging yang baik dan sehat........!!!
baca juga : Tips Menyimpan Daging Biar Tetap Fresh

2 komentar :

  1. wah poin ke 6 saya masih bingung sobat, aromanya gurih.. bukannya aroma gurih itu kalau udah di masak ya...?

    karena saya baru nyium aroma gurih pada daging kalau sudah di masak wkwkwkwkw

    BalasHapus
  2. Mas Nady, aroma gurih waktu sudah dimasak itu bukan 100% aroma daging segar melainkan sudah bercampur bumbu dan proses penggoregan.
    yang saya maksud disini adalah aroma daging yang fresh alias belum banyak terkontaminasi udara yang bercampur bakteri yang menyebabkan pembusukan.

    BalasHapus

SILAHKAN TINGGALKAN KOMENTAR YANG BAIK TIDAK SPAM,SARA DAN HARUS MENGGUNAKAN BAHASA BAKU DAN TIDAK SINGKATAN.